16 August 2009

Software yang dapat mendata keseluruhan asset, software dan hardware secara lengkap pada Windows

Mendapat Informasi dengan mudah




Seiring dengan kemajuan sebuah organisasi, baik itu merupakan perusahaan ataupun bentuk badan organisasi lainnya, umumnya semakin meningkat pula jumlah penggunaan asset, software, ataupun hardware.

Seiring dengan peningkatan tersebut, timbul pula masalah lain, salah satunya adalah sulitnya mendata secara keseluruhan ataupun memantaunya. Adakan solusi atas masalah tersebut? Kemungkinan Anda merupakan salah satu orang yang mengalami hal tersebut. Untuk mengatasinya, Anda dapat menggunakan software solution yang cukup dapat diandalkan, yaitu Lansweeper, yang dapat mendata keseluruhan asset, software, dan hardware secara lengkap pada jaringan Windows tentunya.

Informasi yang diperoleh dari Lansweeper cukup banyak, beberapa diantaranya adalah informasi hardware, software yang terinstal, running service, share, informasi drive, informasi logon, user, group site, dan lain sebagainya. Anda tidak perlu menginstal pada tiap client workstation. Semua scanning dilakukan melalui penggunaan WMI, fileshare, dan remote registry access.

Gunakan webconsole ataupun custom queries untuk mendapatkan informasi yang Anda butuhkan. Temukan juga running proses yang mencurigakan, spyware, browser hijacks, dan berbagai hal lainnya dalam organisasi Anda. Telah banyak universitas, sekolah dan perusahaan yang menggunakan Lansweeper. Jumlah client workstation yang dicari, informasi lengkapnya tidak dibatasi oleh Lansweeper.



Harga : Gratis
Ukuran File : 5,58 MB
Download : Lansweeper.com


- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - -


WMI. Kepanjangan dari Windows Management Instrumentation adalah implementasi yang dilakukan oleh Microsoft untuk arsitektur Web Based Enterprise Management (WBEM) dan Common Information Model (CIM) yang sering dilakukan untuk melakukan manajemen jaringan di dalam sebuah jaringan yang besar (kelas enterprise). Para Administrator dapat menggunakan WMI untuk memantau dan mengontrol komputer, perangkat jaringan dan beberapa aplikasi yang dimiliki oleh sebuah jaringan melalui Internet dengan menggunakan Internet Explorer. Dukurang terhadap WMI telah dimasukkan semenjak Windows 2000. Windows XP serta versi-versi Windows selanjutnya telah mendapatkan secara langsung.

Bagi Sahabat
Bagi SAHABAT Updated at: August 16, 2009

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

A (1) AlertPay (2) Analisa (1) Anti virus (4) B (1) Bahasa Komputer (23) Belajar dan Bahasa (47) Bengkel dan Kendaraan (1) Berita dan Informasi (266) Biologi (6) Bioskop dan Video (63) Blog (151) Browser (3) Budaya dan Bahasa (15) Buku Majalah dan tulisan (40) C (2) Catur (1) D (2) Desain dan Furniture (95) DNS (2) Dongeng dan Cerita (1) Dunia Busana dan Mode (4) E (2) E-commerce (4) E-mail (10) Ekonomi dan perdagangan (58) Eksakta (7) F (1) Facebook (10) Flora dan Fauna (6) Foto dan Design (99) G (1) gad (1) Gadget (257) Game (73) Generator (23) H (1) Hand Phone (14) Hardware (6) Hobi dan koleksi (8) Hosting dan Domain (7) Hubungan dan komunikasi (129) Hukum dan Perundang-undangan (12) Humor (4) Huruf dan Template (4) i (1) Indonesia - Pengetahuan Alam - Geografi (35) Industri (1) Interior Desain Komputer (27) Internasional (1) J (1) Jaringan (7) Jejaring Sosial (9) K (1) Kamera (35) Keamanan (7) Kedokteran (25) Keyboard (1) Kimia (7) Kisah (10) Komik dan Animasi (12) Komputer dan Perangkatnya (109) Koneksi (7) Konfrensi (1) Konversi (1) Koran (1) Kreatifitas (3) Kumpulan (19) L (1) Lembar (234) Libery Reserve (1) Liburan dan Pariwisata (7) Lingkungan hidup (2) Linux (2) Logo (7) Lowongan Kerja (8) M (1) Matematika (17) Media Penyimpanan (14) Meja (4) Membaca dan Menulis (40) Mencari uang di Internet (25) Microsoft-Google-Yahoo (57) Militer (1) Miniatur (2) Monitoring (9) Motherboard (1) Mozilla Firefox (1) Multimedia (33) Musik dan Lagu (57) N (1) Note Book (48) O (1) Olahraga dan Kesehatan (53) P (1) Page Rank (1) PDF (3) Pemimpin (1) Pendidikan dan Pengetahuan (105) Perangkat Lunak (442) Perbaikan komputer (48) Pertanian dan Perkebunan (2) Peternakan dan Perikanan (6) Ping (1) Playstore (1) Politik dan Pemerintahan (10) Print (2) Produk (62) Produk Internet dan Tekhnologi (40) Prosesor (3) Psikologi (6) Q (1) R (1) Rak Buku (51) Religi (7) Remaja dan Pergaulan (11) Resep dan Masakan (1) Rumah dan Keluarga (64) S (1) Scanner (1) Search Engine (19) Sejarah (40) Seni dan Kerajinan (18) Seni Melipat Kertas (4) Sepeda (8) Service (1) Sharing (3) Situs Komputer dan Tekhnologi (27) Situs Menarik (66) Situs Populer dan Aplikasinya (26) SMS (5) Sofa (19) Sony (2) T (1) Telepon Genggam (18) Tempat duduk (14) Tips dan Tricks (138) Trans 7 (1) Tutorial (66) U (1) Ucapan Selamat (1) Unik (19) USB Drive (7) V (1) W (2) Wanita dan Peranannya (8) Website (1) Windows (27) X (1) Z (1)