18 May 2009

Melakukan perubahan pada paket SIS Symbian

SISContents 1.2.5


Sistem operasi ponsel ada 3, antara lain Symbian, Windows Mobile dan Linux. Symbian merupakan salah satu nama sistem operasi yang digunakan oleh ponsel yang beredar di pasaran saat ini. Dengan adanya OS di ponsel, maka sudah dapat dikatakan smartphone karena bisa ditambahkan third party software. Bagi Anda yang memiliki paket SIS Symbian, dapat melakukan perubahan terhadap paket tersebut melalui software, salah satunya adalah SISContents.

Aplikasi ini merupakan salah satu tool yang memampukan Anda untuk membuka dan mengedit paket SIS symbian 9 x, yang mendukung Nokia S60 edisi ketiga dan Sony Ericsson UIQ 3.x platform. Aplikasi ini membantu Anda untuk memeriksa file yang ada dalam paket SIS, membaca dan menampilkan informasi paket SIS, menampilkan dan menyimpan script instalasi PKG, modifikasi nama, vendor, versi, jenis instalasi, dukungan platform (devicel perangkat) yang tersedia.

Anda juga dapat mengganti (replace)ataupun menghapus file yang terdapat dalam paket, mengekstrak komponen yang tergabung dalam paket tersebut menjadi file-file SIS (termasuk di dalamnya sertifikat-sertifikat, dan signature jika memang ditandatangani).



- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - -



UIQ : Merupakan spesialis software untuk smartphone yang mampu membuat tampilannya lebih interaktif, karena dapat dikostumasikan pada handset apapun, meski yang berbeda sekalipun. Bahkan implementasi UIQ pada ponsel mampu mengurangi ongkos produksi secara keseluruhan serta memiliki penggunaan yang signifikan.

Harga : Gratis
Ukuran File : 417 KB
Download : Symbiandev
Bagi Sahabat
Bagi SAHABAT Updated at: May 18, 2009

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

A (1) AlertPay (2) Analisa (1) Anti virus (4) B (1) Bahasa Komputer (23) Belajar dan Bahasa (47) Bengkel dan Kendaraan (1) Berita dan Informasi (266) Biologi (6) Bioskop dan Video (63) Blog (151) Browser (3) Budaya dan Bahasa (15) Buku Majalah dan tulisan (40) C (2) Catur (1) D (2) Desain dan Furniture (95) DNS (2) Dongeng dan Cerita (1) Dunia Busana dan Mode (4) E (2) E-commerce (4) E-mail (10) Ekonomi dan perdagangan (58) Eksakta (7) F (1) Facebook (10) Flora dan Fauna (6) Foto dan Design (99) G (1) gad (1) Gadget (257) Game (73) Generator (23) H (1) Hand Phone (14) Hardware (6) Hobi dan koleksi (8) Hosting dan Domain (7) Hubungan dan komunikasi (129) Hukum dan Perundang-undangan (12) Humor (4) Huruf dan Template (4) i (1) Indonesia - Pengetahuan Alam - Geografi (35) Industri (1) Interior Desain Komputer (27) Internasional (1) J (1) Jaringan (7) Jejaring Sosial (9) K (1) Kamera (35) Keamanan (7) Kedokteran (25) Keyboard (1) Kimia (7) Kisah (10) Komik dan Animasi (12) Komputer dan Perangkatnya (109) Koneksi (7) Konfrensi (1) Konversi (1) Koran (1) Kreatifitas (3) Kumpulan (19) L (1) Lembar (234) Libery Reserve (1) Liburan dan Pariwisata (7) Lingkungan hidup (2) Linux (2) Logo (7) Lowongan Kerja (8) M (1) Matematika (17) Media Penyimpanan (14) Meja (4) Membaca dan Menulis (40) Mencari uang di Internet (25) Microsoft-Google-Yahoo (57) Militer (1) Miniatur (2) Monitoring (9) Motherboard (1) Mozilla Firefox (1) Multimedia (33) Musik dan Lagu (57) N (1) Note Book (48) O (1) Olahraga dan Kesehatan (53) P (1) Page Rank (1) PDF (3) Pemimpin (1) Pendidikan dan Pengetahuan (105) Perangkat Lunak (442) Perbaikan komputer (48) Pertanian dan Perkebunan (2) Peternakan dan Perikanan (6) Ping (1) Playstore (1) Politik dan Pemerintahan (10) Print (2) Produk (62) Produk Internet dan Tekhnologi (40) Prosesor (3) Psikologi (6) Q (1) R (1) Rak Buku (51) Religi (7) Remaja dan Pergaulan (11) Resep dan Masakan (1) Rumah dan Keluarga (64) S (1) Scanner (1) Search Engine (19) Sejarah (40) Seni dan Kerajinan (18) Seni Melipat Kertas (4) Sepeda (8) Service (1) Sharing (3) Situs Komputer dan Tekhnologi (27) Situs Menarik (66) Situs Populer dan Aplikasinya (26) SMS (5) Sofa (19) Sony (2) T (1) Telepon Genggam (18) Tempat duduk (14) Tips dan Tricks (138) Trans 7 (1) Tutorial (66) U (1) Ucapan Selamat (1) Unik (19) USB Drive (7) V (1) W (2) Wanita dan Peranannya (8) Website (1) Windows (27) X (1) Z (1)