27 May 2009

Tutorial menggambar vector dengan illustrator

Vectordiary

Setiap seniman komputer grafis memiliki software andalan dalam menciptakan karya-karya mereka. Dalam bidang grafis vector saja misalnya, terdapat puluhan software proprietary mapun open source. Nama-nama seperti Inkscape, Illustrator, dan CorelDraw tentu tidak asing lagi di ranah grafis vector.

Menentukan software apa yang akan digunakan adalah langkah awal yang harus dilakukan oleh setiap calon seniman grafis berbasis matematika geometri ini. Salah satu software grafis vector yang paling banyak digunakan adalah Illustrator. Pengguna software ini bisa memanfaatkan blog Vectordiary untuk mengasah kemampuan mereka.

Selain itu, Anda juga bisa berbagi pengalaman dan keahlian menggunakan Illustrator dengan mengirimkan tutorialnya di sini. Imbalan sebearUS$150 menanti Anda, untuk setiap tutorial yang dinilai layak untuk ditampilkan dib log ini. Hmm . . . lumayan, kan?

- - - - - - - - - - - - - - - - -


Open Source. Istilah yang digunakan untuk program dengan source code dapat digunakan atau dimodifikasi secara bebas agar sesuai dengan kebutuhan user atau developer tertentu. Sofware open source bersifat gratis, dan biasanya dibuat atas kerja sama/kolaborasi dari setiap user yang ingin mengembangkannya. Lawan dari open source adalah closed source atau proprietary.

Propretary. Sebutan untuk jenis software yang dimiliki secara eksklusif oleh pihak tertentu. Penggunaan software proprietary secara luas harus mendapatkan lisensi atau izin dari pemilknya. Ada kalanya istilah proprietary merujuk pada software berbayar.

Inkscape. Software editor grafis vector open source. Inkscape dikembangkan terutama untuk Linux, namun bersifat corss-platfor, dan dapat dijalankan di bawah sistem operasi Microsoft Windows, Mac OS X, dan lain-lain. Lisensinya adalah GNU General Public License. Inkscape yang dikembangkan menggunakan bahasa C++, dimulai pada tahun 2003 oleh Ted Gould, Bryce Harrington, Nathan Hurst, dan Men TaLguY.

Source Code. Kode awal sebuah program sebelum dikompilasi (compiled), berupa pernyataan yang ditulis dalam bahasa pemrograman yang dapat dimengerti oleh manusia (human readable). Source code merupakan instruksi awal yang membangun sebuah program yang memberitahu compiler seperti apa program nantinya, setelah dikompilasi ke dalam bentuk binary.

Bonus Foto



































Bagi Sahabat
Bagi SAHABAT Updated at: May 27, 2009

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

A (1) AlertPay (2) Analisa (1) Anti virus (4) B (1) Bahasa Komputer (23) Belajar dan Bahasa (47) Bengkel dan Kendaraan (1) Berita dan Informasi (266) Biologi (6) Bioskop dan Video (63) Blog (151) Browser (3) Budaya dan Bahasa (15) Buku Majalah dan tulisan (40) C (2) Catur (1) D (2) Desain dan Furniture (95) DNS (2) Dongeng dan Cerita (1) Dunia Busana dan Mode (4) E (2) E-commerce (4) E-mail (10) Ekonomi dan perdagangan (58) Eksakta (7) F (1) Facebook (10) Flora dan Fauna (6) Foto dan Design (99) G (1) gad (1) Gadget (257) Game (73) Generator (23) H (1) Hand Phone (14) Hardware (6) Hobi dan koleksi (8) Hosting dan Domain (7) Hubungan dan komunikasi (129) Hukum dan Perundang-undangan (12) Humor (4) Huruf dan Template (4) i (1) Indonesia - Pengetahuan Alam - Geografi (35) Industri (1) Interior Desain Komputer (27) Internasional (1) J (1) Jaringan (7) Jejaring Sosial (9) K (1) Kamera (35) Keamanan (7) Kedokteran (25) Keyboard (1) Kimia (7) Kisah (10) Komik dan Animasi (12) Komputer dan Perangkatnya (109) Koneksi (7) Konfrensi (1) Konversi (1) Koran (1) Kreatifitas (3) Kumpulan (19) L (1) Lembar (234) Libery Reserve (1) Liburan dan Pariwisata (7) Lingkungan hidup (2) Linux (2) Logo (7) Lowongan Kerja (8) M (1) Matematika (17) Media Penyimpanan (14) Meja (4) Membaca dan Menulis (40) Mencari uang di Internet (25) Microsoft-Google-Yahoo (57) Militer (1) Miniatur (2) Monitoring (9) Motherboard (1) Mozilla Firefox (1) Multimedia (33) Musik dan Lagu (57) N (1) Note Book (48) O (1) Olahraga dan Kesehatan (53) P (1) Page Rank (1) PDF (3) Pemimpin (1) Pendidikan dan Pengetahuan (105) Perangkat Lunak (442) Perbaikan komputer (48) Pertanian dan Perkebunan (2) Peternakan dan Perikanan (6) Ping (1) Playstore (1) Politik dan Pemerintahan (10) Print (2) Produk (62) Produk Internet dan Tekhnologi (40) Prosesor (3) Psikologi (6) Q (1) R (1) Rak Buku (51) Religi (7) Remaja dan Pergaulan (11) Resep dan Masakan (1) Rumah dan Keluarga (64) S (1) Scanner (1) Search Engine (19) Sejarah (40) Seni dan Kerajinan (18) Seni Melipat Kertas (4) Sepeda (8) Service (1) Sharing (3) Situs Komputer dan Tekhnologi (27) Situs Menarik (66) Situs Populer dan Aplikasinya (26) SMS (5) Sofa (19) Sony (2) T (1) Telepon Genggam (18) Tempat duduk (14) Tips dan Tricks (138) Trans 7 (1) Tutorial (66) U (1) Ucapan Selamat (1) Unik (19) USB Drive (7) V (1) W (2) Wanita dan Peranannya (8) Website (1) Windows (27) X (1) Z (1)