01 November 2009

Cara mencari Notebook atau Laptop terbaik

Berita dan informasi mengenai notebook terlengkap.


Komponen seperti apa yang Anda harapkan untuk menemukan notebook terbaik? Yah, beberapa tahun yang lalu, banyak orang menggunakan sebuah notebook dengan minimal memori 512MB RAM, sebuah prosesor Celeron M 1.3GHz, dan 40GB hard drive, tetapi hal tersebut telah berubah. Pada tahun 2008, rata-rata pengguna notebook untuk sebuah mainstream laptop dengan ukuran 15 inci, menggunakan 2-2.5GHz dual core processor, 2 GB RAM dan beberapa ratus giga untuk ruangan harddisk mereka.

Namun, perkembangan teknologi mengajarkan user untuk memilih yang lebih baik. Banyak dari mereka menginginkan notebook baru dengan performa 2 kali lipat lebih baik dari notebook sebelumnya. Jadi pada dasarnya, ketika suatu merek mengeluarkan produk terbarunya, mereka mau tidak mau harus mampu mengeluarkan produk baru mereka yang lebih baik dalam jangka pendek.

Jika anda mengikuti argument-argumen berita yang menayangkan mengenai informasi tekhnologi, anda tentu akan selalu mampu untuk membeli notebook yang terbaik. Tetapi bagaimana Anda dapat mengetahui notebook yang terbaik untuk sekarang? Pertimbangan tersebut dapat anda raih, apabila anda mau membaca website-website yang dikhususkan untuk informasi tekhnologi yang anda butuhkan. Salah satunya adalah website Laptopical.

Website ini banyak mengetengahkan informasi tentang berbagai macam jenis notebook. Mereka menyajikan pilihan terbaik notebook, sampai dengan pilihan termurah untuk notebook-notebook yang ada di pasaran. Tentu saja website ini sangat berguna bagi anda yang sedang membutuhkan informasi mengenai notebook.
Bagi Sahabat
Bagi SAHABAT Updated at: November 01, 2009

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

A (1) AlertPay (2) Analisa (1) Anti virus (4) B (1) Bahasa Komputer (23) Belajar dan Bahasa (47) Bengkel dan Kendaraan (1) Berita dan Informasi (266) Biologi (6) Bioskop dan Video (63) Blog (151) Browser (3) Budaya dan Bahasa (15) Buku Majalah dan tulisan (40) C (2) Catur (1) D (2) Desain dan Furniture (95) DNS (2) Dongeng dan Cerita (1) Dunia Busana dan Mode (4) E (2) E-commerce (4) E-mail (10) Ekonomi dan perdagangan (58) Eksakta (7) F (1) Facebook (10) Flora dan Fauna (6) Foto dan Design (99) G (1) gad (1) Gadget (257) Game (73) Generator (23) H (1) Hand Phone (14) Hardware (6) Hobi dan koleksi (8) Hosting dan Domain (7) Hubungan dan komunikasi (129) Hukum dan Perundang-undangan (12) Humor (4) Huruf dan Template (4) i (1) Indonesia - Pengetahuan Alam - Geografi (35) Industri (1) Interior Desain Komputer (27) Internasional (1) J (1) Jaringan (7) Jejaring Sosial (9) K (1) Kamera (35) Keamanan (7) Kedokteran (25) Keyboard (1) Kimia (7) Kisah (10) Komik dan Animasi (12) Komputer dan Perangkatnya (109) Koneksi (7) Konfrensi (1) Konversi (1) Koran (1) Kreatifitas (3) Kumpulan (19) L (1) Lembar (234) Libery Reserve (1) Liburan dan Pariwisata (7) Lingkungan hidup (2) Linux (2) Logo (7) Lowongan Kerja (8) M (1) Matematika (17) Media Penyimpanan (14) Meja (4) Membaca dan Menulis (40) Mencari uang di Internet (25) Microsoft-Google-Yahoo (57) Militer (1) Miniatur (2) Monitoring (9) Motherboard (1) Mozilla Firefox (1) Multimedia (33) Musik dan Lagu (57) N (1) Note Book (48) O (1) Olahraga dan Kesehatan (53) P (1) Page Rank (1) PDF (3) Pemimpin (1) Pendidikan dan Pengetahuan (105) Perangkat Lunak (442) Perbaikan komputer (48) Pertanian dan Perkebunan (2) Peternakan dan Perikanan (6) Ping (1) Playstore (1) Politik dan Pemerintahan (10) Print (2) Produk (62) Produk Internet dan Tekhnologi (40) Prosesor (3) Psikologi (6) Q (1) R (1) Rak Buku (51) Religi (7) Remaja dan Pergaulan (11) Resep dan Masakan (1) Rumah dan Keluarga (64) S (1) Scanner (1) Search Engine (19) Sejarah (40) Seni dan Kerajinan (18) Seni Melipat Kertas (4) Sepeda (8) Service (1) Sharing (3) Situs Komputer dan Tekhnologi (27) Situs Menarik (66) Situs Populer dan Aplikasinya (26) SMS (5) Sofa (19) Sony (2) T (1) Telepon Genggam (18) Tempat duduk (14) Tips dan Tricks (138) Trans 7 (1) Tutorial (66) U (1) Ucapan Selamat (1) Unik (19) USB Drive (7) V (1) W (2) Wanita dan Peranannya (8) Website (1) Windows (27) X (1) Z (1)