Seri Kamera Samsung terbaru.
Samsung meluncurkan jajaran kamera Dual/View untuk penguna jejaring social, yaitu kamera seri TL 225, TL 220, dan CL65. Selain dua layar LCD, baik TL225 dan TL220, memiliki fitur smart gesture user interface, dengan sensor gravitasi yang bisa diaktifkan hanya dnegna menyentuh layar LCD depan.
Untuk CL65, meski tak memiliki dua layar LCD, tetapi dilengkapi dengan fitur teknologi canggih, seperti geo-tagging. Bluetooth 2.0, kompatibilitas DLNA,d an Wi-Fi. Fitur smart face recognition pada kamera ini juga sanggup mendeteksi hinga 20 wajah. Pengguna juga bisa langsung meng-upload hasil jepretan ataupun rekamannya ke Facebook, Youtube, Google Picasa
, ataupun Samsung Imaging.Ketiga kamera 12 megapixel itu telah tersedia di pasaran mulai bulan September 2009. TL220 (dengan layar sentuh 3 inci) tersedia di kisaran harga 300 dollar AS, sementara TL225 yang memiliki LCD 3,5 inci harganya sekitar 350 dolar AS. Seri high end CL65 sendiri harganya tidak jauh berbeda, yakni di kisaran 400 dolar AS.
Harga; US$300 US$400
Info: Techshout.com
- - - - - - - - - - - - - - - - - -
Picasa
. Perangkat lunak aplikasi penyunting foto digital. Pembuat sebenarnya adalah idealab, dan sekarang dimiliki oleh Google. Dibulan Juli tahun 2004. Google mengakuisisi Picasa dan menjadikan Picasa gratis untuk di download. Aplikasi ini berjalan di Windows XP, Windows Vista, Linux, dan Mac OS X yang dapat di download melalui Google Labs.
No comments:
Post a Comment