17 May 2011

Aplikasi Alternatif seperti Adobe Ilustrator

Inkspace 0.48.1




Keberadaan aplikasi grafis saat ini memungkinkan penguna untuk dapat menuangkan ide kreatifnya dalam pembuatan maupun modifikasi gambar dengan muah dan cepat. Kini, tak hanya palikasi grafis populer, tetapi juga aplikasi-aplikasi baru yang mampu menarik minat banyak pengguna.



Salah satu di antaranya adalah Inkspace 0.48.1. Aplikasi ini merupakan editor SVG (Scalable Vector Graphics) open source yang memiliki kemampuan yang setara dengan Illustrator, CorelDraw, dan Visio. Pengguna dapat dengan sangat mudah melakukan pengeditan node-node, operasi path yang komples, trace bitmap, dan sebagainya.



Inkspace mendukung banyak fitur advanced SVG (Marker, Clone, Alpha, Blending, Transforms, Gradients, Node Editing, SVG to PNG Export, Grouping, dan lain-lain) yang di kemas dalam desain interface yang efisien. Adapun motivasi utama keberadaan Inkspace adalah untuk menyediakan komunitas open source sebuah drawing tool yang full bverbasiskan open XML W3C Standrd, SVG, dan CSS2 Compliant. Banyak pengguna yang telah berhasil mengerjakan banyak proyek berbeda, seperti web grafis, diagram teknis, icon, creative art, logo, dan peta.



Harga: Gratis



Ukuran File: 33,17 MB



Download: downloads.sourceforge.net





XML. Extensible Markup Language adalah bahasa markup untuk keperluan umum yang disarankan oleh E3C untuk membuat dokumen markup bagi keperluan pertukaran data antar sistem yang beraneka ragam. XML merupakan kelanjutan dari HTML (Hyper Text Markup Language). XML didesain untuk menyimpan data secara ringkas dan mudah diatur. Kata kunci utama XML adalah data (jamak dari datum) yang jika diolah bisa memberikan informasi. XML, menyediakan cara terstandarisasi, tetapi bisa dimodifikasi untuk menggambarkan isi dokumen.


Bagi Sahabat
Bagi SAHABAT Updated at: May 17, 2011

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

A (1) AlertPay (2) Analisa (1) Anti virus (4) B (1) Bahasa Komputer (23) Belajar dan Bahasa (47) Bengkel dan Kendaraan (1) Berita dan Informasi (266) Biologi (6) Bioskop dan Video (63) Blog (151) Browser (3) Budaya dan Bahasa (15) Buku Majalah dan tulisan (40) C (2) Catur (1) D (2) Desain dan Furniture (95) DNS (2) Dongeng dan Cerita (1) Dunia Busana dan Mode (4) E (2) E-commerce (4) E-mail (10) Ekonomi dan perdagangan (58) Eksakta (7) F (1) Facebook (10) Flora dan Fauna (6) Foto dan Design (99) G (1) gad (1) Gadget (257) Game (73) Generator (23) H (1) Hand Phone (14) Hardware (6) Hobi dan koleksi (8) Hosting dan Domain (7) Hubungan dan komunikasi (129) Hukum dan Perundang-undangan (12) Humor (4) Huruf dan Template (4) i (1) Indonesia - Pengetahuan Alam - Geografi (35) Industri (1) Interior Desain Komputer (27) Internasional (1) J (1) Jaringan (7) Jejaring Sosial (9) K (1) Kamera (35) Keamanan (7) Kedokteran (25) Keyboard (1) Kimia (7) Kisah (10) Komik dan Animasi (12) Komputer dan Perangkatnya (109) Koneksi (7) Konfrensi (1) Konversi (1) Koran (1) Kreatifitas (3) Kumpulan (19) L (1) Lembar (234) Libery Reserve (1) Liburan dan Pariwisata (7) Lingkungan hidup (2) Linux (2) Logo (7) Lowongan Kerja (8) M (1) Matematika (17) Media Penyimpanan (14) Meja (4) Membaca dan Menulis (40) Mencari uang di Internet (25) Microsoft-Google-Yahoo (57) Militer (1) Miniatur (2) Monitoring (9) Motherboard (1) Mozilla Firefox (1) Multimedia (33) Musik dan Lagu (57) N (1) Note Book (48) O (1) Olahraga dan Kesehatan (53) P (1) Page Rank (1) PDF (3) Pemimpin (1) Pendidikan dan Pengetahuan (105) Perangkat Lunak (442) Perbaikan komputer (48) Pertanian dan Perkebunan (2) Peternakan dan Perikanan (6) Ping (1) Playstore (1) Politik dan Pemerintahan (10) Print (2) Produk (62) Produk Internet dan Tekhnologi (40) Prosesor (3) Psikologi (6) Q (1) R (1) Rak Buku (51) Religi (7) Remaja dan Pergaulan (11) Resep dan Masakan (1) Rumah dan Keluarga (64) S (1) Scanner (1) Search Engine (19) Sejarah (40) Seni dan Kerajinan (18) Seni Melipat Kertas (4) Sepeda (8) Service (1) Sharing (3) Situs Komputer dan Tekhnologi (27) Situs Menarik (66) Situs Populer dan Aplikasinya (26) SMS (5) Sofa (19) Sony (2) T (1) Telepon Genggam (18) Tempat duduk (14) Tips dan Tricks (138) Trans 7 (1) Tutorial (66) U (1) Ucapan Selamat (1) Unik (19) USB Drive (7) V (1) W (2) Wanita dan Peranannya (8) Website (1) Windows (27) X (1) Z (1)