01 July 2009

Bebek kuning teman mandi yang dapat bernyanyi

Lucu deh… !


Bagi orang yang terbiasa untuk mandi berendam dalam bath tub, sebuah bebek berwarna kuning sebagai teman di saat berendam hampir menjadi sesuatu pemandangan yang biasa terlihat. Dan kali ini bukanlah sebuah bebek dengan bahan karet berwarna kuning seperti kebanyakan bebek karet tersebut.

Bebek kuning ini adalah sebuah speaker nirkabel, dan tentunya tahan air. Sebuah telur menjadi transmitter gelombang radio FM, yang kemudian dapat dihubungkan dengan MP3 player ataupun telepon seluler yang dapat memainkan file multimedia. Dengan demikian, MP3 player Anda dapat diletakkan di tempat yang aman dari resiko terkenal percikan atau bahkan terendam dalam air.

Dari bebek kuning ini akan terdengar lagu favorit pilihan Anda. Sebagai atuan daya digunakan baterai ukuran AAA sebanyak 4 buah untuk speaker bebek ini, dan 3 buah untuk transmitter RF yang berbentuk telur. Ini juga menarik untuk menjadi teman mandi anak kecil, untuk menjadi pengganti bebek karet kuning yang hanya akan berbunyi ketika ditekan.



Harga : $40
Sumber : Coolest Gadgets



- - - - - - - - - - - - - - - - -


RF. Singkatan dari Radio Frequency. RF adalah sebuah frekuensi tinggi yang menghantarkan gelombang elektromagnetik pada transmisi radio. RF sinyal juga digunakan pada transmisi data menggunakan metode yang beragam. Wireless LAN, Bluetooth, dan teknologi konektivitas wireless pada kebanyakan perangkat komputer juga menggunakan frekuensi radio.



Bonus Foto











Bagi Sahabat
Bagi SAHABAT Updated at: July 01, 2009

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

A (1) AlertPay (2) Analisa (1) Anti virus (4) B (1) Bahasa Komputer (23) Belajar dan Bahasa (47) Bengkel dan Kendaraan (1) Berita dan Informasi (266) Biologi (6) Bioskop dan Video (63) Blog (151) Browser (3) Budaya dan Bahasa (15) Buku Majalah dan tulisan (40) C (2) Catur (1) D (2) Desain dan Furniture (95) DNS (2) Dongeng dan Cerita (1) Dunia Busana dan Mode (4) E (2) E-commerce (4) E-mail (10) Ekonomi dan perdagangan (58) Eksakta (7) F (1) Facebook (10) Flora dan Fauna (6) Foto dan Design (99) G (1) gad (1) Gadget (257) Game (73) Generator (23) H (1) Hand Phone (14) Hardware (6) Hobi dan koleksi (8) Hosting dan Domain (7) Hubungan dan komunikasi (129) Hukum dan Perundang-undangan (12) Humor (4) Huruf dan Template (4) i (1) Indonesia - Pengetahuan Alam - Geografi (35) Industri (1) Interior Desain Komputer (27) Internasional (1) J (1) Jaringan (7) Jejaring Sosial (9) K (1) Kamera (35) Keamanan (7) Kedokteran (25) Keyboard (1) Kimia (7) Kisah (10) Komik dan Animasi (12) Komputer dan Perangkatnya (109) Koneksi (7) Konfrensi (1) Konversi (1) Koran (1) Kreatifitas (3) Kumpulan (19) L (1) Lembar (234) Libery Reserve (1) Liburan dan Pariwisata (7) Lingkungan hidup (2) Linux (2) Logo (7) Lowongan Kerja (8) M (1) Matematika (17) Media Penyimpanan (14) Meja (4) Membaca dan Menulis (40) Mencari uang di Internet (25) Microsoft-Google-Yahoo (57) Militer (1) Miniatur (2) Monitoring (9) Motherboard (1) Mozilla Firefox (1) Multimedia (33) Musik dan Lagu (57) N (1) Note Book (48) O (1) Olahraga dan Kesehatan (53) P (1) Page Rank (1) PDF (3) Pemimpin (1) Pendidikan dan Pengetahuan (105) Perangkat Lunak (442) Perbaikan komputer (48) Pertanian dan Perkebunan (2) Peternakan dan Perikanan (6) Ping (1) Playstore (1) Politik dan Pemerintahan (10) Print (2) Produk (62) Produk Internet dan Tekhnologi (40) Prosesor (3) Psikologi (6) Q (1) R (1) Rak Buku (51) Religi (7) Remaja dan Pergaulan (11) Resep dan Masakan (1) Rumah dan Keluarga (64) S (1) Scanner (1) Search Engine (19) Sejarah (40) Seni dan Kerajinan (18) Seni Melipat Kertas (4) Sepeda (8) Service (1) Sharing (3) Situs Komputer dan Tekhnologi (27) Situs Menarik (66) Situs Populer dan Aplikasinya (26) SMS (5) Sofa (19) Sony (2) T (1) Telepon Genggam (18) Tempat duduk (14) Tips dan Tricks (138) Trans 7 (1) Tutorial (66) U (1) Ucapan Selamat (1) Unik (19) USB Drive (7) V (1) W (2) Wanita dan Peranannya (8) Website (1) Windows (27) X (1) Z (1)