02 February 2009

Panduan lengkap bagi calon web developer

Website Beginner


Anda ingin menjadi seorang web developer? Syarat pertama yang harus anda kuasai adalah HTML. Stelah benar-benar menguasai HTML, barulah mempelajari komponen-komponen pendukungnya seperti pngolahan grafis, CSS, dan yang lainnya. Sebagai repository referensi sekaligus library terbesar yang pernah ada di dunia, ANda dapat dnegan mudah menemukan sumber-sumber bahan ajar HTML di WWW.

Salah satunya adalah Website Beginner, yang sengaja dirancang untuk para pemula. Website ini memiliki kurikulum yan gmenurut klaimnya dijamin tidak akan membuat Anda cepat bosan bergelut dengan kode-kode bahasa mark-up. Di bagian kiri atas terdapat menu drop-down yang berisi daftar pelajaran yang ada disini, dan memang tidak terlalu banyak.

Pada bagian HTML. Stuff, Anda akan diajarkan bagaimana memulai HTML, dilanjutkan dengan HTML lanjutan, atribut body, dan hyperlink. Jika semduanya berjalan lancer, Anda diperkirakan hanya membutuhkan waktu di kuran lebih 10 menit untuk menamatkan semua pelajaran di bagian ini.

Bila telah menyelesaikan semua materi pelajran yang ada di sini, Anda sebenarnya sudah layak disebut menguasa dasar-dasar HTML. Langkah selanjutnya adalah memperkaya pengetahuan Anda seputar bahasa scripting baik serversite maupun client-side yang digunakan untuk mendinamiskan konten halaman web. Selamat belajar !
Bagi Sahabat
Bagi SAHABAT Updated at: February 02, 2009

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

A (1) AlertPay (2) Analisa (1) Anti virus (4) B (1) Bahasa Komputer (23) Belajar dan Bahasa (47) Bengkel dan Kendaraan (1) Berita dan Informasi (266) Biologi (6) Bioskop dan Video (63) Blog (151) Browser (3) Budaya dan Bahasa (15) Buku Majalah dan tulisan (40) C (2) Catur (1) D (2) Desain dan Furniture (95) DNS (2) Dongeng dan Cerita (1) Dunia Busana dan Mode (4) E (2) E-commerce (4) E-mail (10) Ekonomi dan perdagangan (58) Eksakta (7) F (1) Facebook (10) Flora dan Fauna (6) Foto dan Design (99) G (1) gad (1) Gadget (257) Game (73) Generator (23) H (1) Hand Phone (14) Hardware (6) Hobi dan koleksi (8) Hosting dan Domain (7) Hubungan dan komunikasi (129) Hukum dan Perundang-undangan (12) Humor (4) Huruf dan Template (4) i (1) Indonesia - Pengetahuan Alam - Geografi (35) Industri (1) Interior Desain Komputer (27) Internasional (1) J (1) Jaringan (7) Jejaring Sosial (9) K (1) Kamera (35) Keamanan (7) Kedokteran (25) Keyboard (1) Kimia (7) Kisah (10) Komik dan Animasi (12) Komputer dan Perangkatnya (109) Koneksi (7) Konfrensi (1) Konversi (1) Koran (1) Kreatifitas (3) Kumpulan (19) L (1) Lembar (234) Libery Reserve (1) Liburan dan Pariwisata (7) Lingkungan hidup (2) Linux (2) Logo (7) Lowongan Kerja (8) M (1) Matematika (17) Media Penyimpanan (14) Meja (4) Membaca dan Menulis (40) Mencari uang di Internet (25) Microsoft-Google-Yahoo (57) Militer (1) Miniatur (2) Monitoring (9) Motherboard (1) Mozilla Firefox (1) Multimedia (33) Musik dan Lagu (57) N (1) Note Book (48) O (1) Olahraga dan Kesehatan (53) P (1) Page Rank (1) PDF (3) Pemimpin (1) Pendidikan dan Pengetahuan (105) Perangkat Lunak (442) Perbaikan komputer (48) Pertanian dan Perkebunan (2) Peternakan dan Perikanan (6) Ping (1) Playstore (1) Politik dan Pemerintahan (10) Print (2) Produk (62) Produk Internet dan Tekhnologi (40) Prosesor (3) Psikologi (6) Q (1) R (1) Rak Buku (51) Religi (7) Remaja dan Pergaulan (11) Resep dan Masakan (1) Rumah dan Keluarga (64) S (1) Scanner (1) Search Engine (19) Sejarah (40) Seni dan Kerajinan (18) Seni Melipat Kertas (4) Sepeda (8) Service (1) Sharing (3) Situs Komputer dan Tekhnologi (27) Situs Menarik (66) Situs Populer dan Aplikasinya (26) SMS (5) Sofa (19) Sony (2) T (1) Telepon Genggam (18) Tempat duduk (14) Tips dan Tricks (138) Trans 7 (1) Tutorial (66) U (1) Ucapan Selamat (1) Unik (19) USB Drive (7) V (1) W (2) Wanita dan Peranannya (8) Website (1) Windows (27) X (1) Z (1)