23 January 2011

TV tuner eksternal yang ringkas

PCTV picoStick 74e

TV tuner eksternal dengan interface USB yang satu ini berukuran sangat ringkas. Sekilas, ukurannya lebih mirip dengan sebuah USB flash disk (UFD). Cukup sesuai dengan nama produk TV tuner eksternal yang satu ini.

picoStick 74e adalah produk dari PCTV, yang sebelumnya dikenal dengan Pinnacle. Ukurannya ringkas panjang 35 mm dan lebar 12 mm, dengan lapisan luar dari bahan metal. Sebuah antenna yang dpat dilepas tersedia dalam paket penjualannya, picoStick 74e kompatibel dengan sistem operasi Microsoft Windows 7, Windows Vista ataupun Windows XP 32-bit, dan dapat digunakan dengan Windows Media Center.

TV tuner ringkas ini hanya dapat digunakan untuk menangkap siaran TV digital melalui Digital Video Broadcasting Terrestial (DVB-T). Beberapa stasiun TV di Indonesia juga sudah mulai melakukan siaran percobaan, dan melakukan sosialisasi DVB-T ini, picoStick 74e bisa jadi alternatif ideal menikmati siaran televisi di notebook ataupun desktop PC Anda.

Info: pctvsytems.com


- - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - - -


DVB-T. DEV-T adalah singkatan dari Digital Video Broadcasting Terrestrial, standar penyiaran transmisi digital televise teresterial, kali pertama diguankan di Eropa sejak tahun 1997, dengan kompresi digital video, dan audio MPEG, menggunakan modulasi COFDM.

Bagi Sahabat
Bagi SAHABAT Updated at: January 23, 2011

No comments:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Labels

A (1) AlertPay (2) Analisa (1) Anti virus (4) B (1) Bahasa Komputer (23) Belajar dan Bahasa (47) Bengkel dan Kendaraan (1) Berita dan Informasi (266) Biologi (6) Bioskop dan Video (63) Blog (151) Browser (3) Budaya dan Bahasa (15) Buku Majalah dan tulisan (40) C (2) Catur (1) D (2) Desain dan Furniture (95) DNS (2) Dongeng dan Cerita (1) Dunia Busana dan Mode (4) E (2) E-commerce (4) E-mail (10) Ekonomi dan perdagangan (58) Eksakta (7) F (1) Facebook (10) Flora dan Fauna (6) Foto dan Design (99) G (1) gad (1) Gadget (257) Game (73) Generator (23) H (1) Hand Phone (14) Hardware (6) Hobi dan koleksi (8) Hosting dan Domain (7) Hubungan dan komunikasi (129) Hukum dan Perundang-undangan (12) Humor (4) Huruf dan Template (4) i (1) Indonesia - Pengetahuan Alam - Geografi (35) Industri (1) Interior Desain Komputer (27) Internasional (1) J (1) Jaringan (7) Jejaring Sosial (9) K (1) Kamera (35) Keamanan (7) Kedokteran (25) Keyboard (1) Kimia (7) Kisah (10) Komik dan Animasi (12) Komputer dan Perangkatnya (109) Koneksi (7) Konfrensi (1) Konversi (1) Koran (1) Kreatifitas (3) Kumpulan (19) L (1) Lembar (234) Libery Reserve (1) Liburan dan Pariwisata (7) Lingkungan hidup (2) Linux (2) Logo (7) Lowongan Kerja (8) M (1) Matematika (17) Media Penyimpanan (14) Meja (4) Membaca dan Menulis (40) Mencari uang di Internet (25) Microsoft-Google-Yahoo (57) Militer (1) Miniatur (2) Monitoring (9) Motherboard (1) Mozilla Firefox (1) Multimedia (33) Musik dan Lagu (57) N (1) Note Book (48) O (1) Olahraga dan Kesehatan (53) P (1) Page Rank (1) PDF (3) Pemimpin (1) Pendidikan dan Pengetahuan (105) Perangkat Lunak (442) Perbaikan komputer (48) Pertanian dan Perkebunan (2) Peternakan dan Perikanan (6) Ping (1) Playstore (1) Politik dan Pemerintahan (10) Print (2) Produk (62) Produk Internet dan Tekhnologi (40) Prosesor (3) Psikologi (6) Q (1) R (1) Rak Buku (51) Religi (7) Remaja dan Pergaulan (11) Resep dan Masakan (1) Rumah dan Keluarga (64) S (1) Scanner (1) Search Engine (19) Sejarah (40) Seni dan Kerajinan (18) Seni Melipat Kertas (4) Sepeda (8) Service (1) Sharing (3) Situs Komputer dan Tekhnologi (27) Situs Menarik (66) Situs Populer dan Aplikasinya (26) SMS (5) Sofa (19) Sony (2) T (1) Telepon Genggam (18) Tempat duduk (14) Tips dan Tricks (138) Trans 7 (1) Tutorial (66) U (1) Ucapan Selamat (1) Unik (19) USB Drive (7) V (1) W (2) Wanita dan Peranannya (8) Website (1) Windows (27) X (1) Z (1)